Akne vulgaris (AV) merupakan penyakit kulit inflamasi kronis akibat gangguan kelenjar pilosebasea, seringkali dijumpai pada usia remaja dan dewasa muda.1 Penyakit ini menduduki peringkat tertinggi ke-8 di dunia, dengan jumlah penderita lebih dari 640 juta orang.2 Akne vulgaris juga menempati urutan nomor tiga di dunia sebagai penyakit kulit yang paling sering terjadi pada kelompok remaja …
Tuli kongenital merupakan gangguan fungsi pendengaran sejak lahir. Jenis ketulian biasanya berupa tuli sensorineural berat bilateral. Dapat juga berupa tuli konduktif bila disertai kelainan struktur anatomi telinga. Penyebab ketulian kongenital bisa terjadi pada masa prenatal, perinatal atau postnatal. Skrining pendengaran diharapkan segera dilakukan pada bayi baru lahir ketika di RS dan dilaku…
Buku ajar dengan judul Gambaran Histopatologi dan Tatalaksana pada Hipermelanosis berisi mengenai Anatomi dan fisiologi Kulit, melanosit dan proses melanogenesis, Gangguan Pigmentasi, Hipermelanosis Kongenital meliputi Xeroderma Pigmentosum, Inkontinentia Pigmenti, Hipermelanosis Linear dan Melingkar, Nevus Ota dan Nevus Ito, Mongolian Spot, Ephelid / Freckles, Penyakit Dowling Degos, Sindrom L…
Buku Ajar dengan judul Penyakit Kulit Akibat Reaksi Simpang Obat mengandung definisi, patogenesis, manifestasi klinis, pendekatan diagnosis dan tatalaksana secara umum terkait penyakit kulit yang disebabkan oleh reaksi simpang obat. Manifestasi klinis penyakit kulit yang diurai dalam buku ini sebanyak 13, yaitu urtikaria, angioedema, anafilaksis dan reaksi anafilaktoid, erupsi obat eksantemato…
Video perkuliahan dan pemberian materi tentang bukti-bukti terbaru terkait kejadian POCD pada operasi jantung
Kejadian benda asing pada saluran nafas masih sering terjadi di masyarakat, terutama pada usia anak dan remaja. Pengetahuan tentang kemungkinan benda asing saluran nafas, gejala dan penanganan terbaik sangat diperlukan untuk mencegah komplikasi lanjut.
Pemeriksaan keseimbangan sederhana diperlukan untuk penegakkan diagnosis secara tepat, mampu membedakan organ keseimbangan yang terlibat terutama organ vestibuler sentral dan perifer. Vestibuler perifer melibatkan organ kanalis semisirkularis, utrikulus dan sakulus. Pemeriksaan fisik keseimbangan dapat dilakukan secara sederhana dan tanpa alat khusus. Pemeriksaan ini meliputi pemeriksaan keseim…
Pemeriksaan tes cukit kulit atau dikenal sebagai Skin Prick test merupakan pemeriksaaan untuk memastikan diagnosis penyakit alergi termasuk penyakit rinitis alergi atau pilek alergi.
Booklet Protokol Pemberian Terapi Musik ini berupa panduan dalam pemberian Terapi Musik Tradisional Terstandar yang dapat digunakan untuk terapi alternatif khususnya pada Burnout Syndrome berdasarkan Clinical Expert Judgement.
Booklet Penyusunan Terapi Musik Terstandar ini berupa panduan dalam pemberian Terapi Musik Tradisional Terstandar yang didasari oleh studi literatur dan Clinical Expert Judgement oleh ahli bidan Kesehatan dan terapi musik.
Video Skematis ini berupa video yang menjelaskan Hubungan Stressor Pekerjaan Terhadap Parameter Psikosomatik, Neurootonom, Endokrin, dan Imunologi Pada Kelompok Tidak Burnout dan Kelompok Burnout Syndrome.
Leaflet ini berupa Diagram Skematis yang menjelaskan Hubungan Stressor Pekerjaan Terhadap Parameter Psikosomatik, Neurootonom, Endokrin, dan Imunologi Pada Kelompok Tidak Burnout dan Kelompok Burnout Syndrome.
Video Skematis ini berupa video yang menjelaskan Hubungan Terapi Musik dan Psikoedukasi Terhadap Parameter Psikosomatik, Neurootonom, Endokrin, dan Imunologi pada Pada Kelompok dengan Burnout Syndrome.
Leaflet ini berupa Diagram Skematis yang menjelaskan Hubungan Terapi Musik dan Psikoedukasi Terhadap Parameter Psikosomatik, Neurootonom, Endokrin, dan Imunologi pada Pada Kelompok dengan Burnout Syndrome.
Hipertensi (HT) merupakan masalah kesehatan masyarakat di dunia. Hipertensi pada anak sering tidak terdeteksi dan baru diketahui setelah menimbulkan kerusakan pada organ target seperti misalnya pada otak, mata, saraf, ginjal, jantung, dan pembuluh darah lainnya. Walapupun prevalensi hipertensi pada anak tidak sebanding dengan prevalensi hipertensi pada dewasa namun kejadian hipertensi pada…
Hipertensi (HT) merupakan masalah kesehatan masyarakat di dunia. Hipertensi pada anak sering tidak terdeteksi dan baru diketahui setelah menimbulkan kerusakan pada organ target seperti misalnya pada otak, mata, saraf, ginjal, jantung, dan pembuluh darah lainnya. Walapupun prevalensi hipertensi pada anak tidak sebanding dengan prevalensi hipertensi pada dewasa namun kejadian hipertensi pad…
Hipertensi (HT) merupakan masalah kesehatan masyarakat di dunia. Hipertensi pada anak sering tidak terdeteksi dan baru diketahui setelah menimbulkan kerusakan pada organ target seperti misalnya pada otak, mata, saraf, ginjal, jantung, dan pembuluh darah lainnya. Mengukur tekanan darah pada anak menjadi sulit ketika banyak tenaga Kesehatan tidak tahu tentang bagaimana cara mengukur tekanan da…
Penyakit Hipertensi diabetes melitus dapat menyebabkan gangguan vaskular di telinga dalam yaitu koklea, sehingga menyebabkan gangguan pendengaran tipe saraf(sensorineural). Gangguan pendengaran ini dapat bersifat permanen. Perlu pemeriksaan pendengaran pada pasien dengan hipertensi diabetes militus untuk mengetahui komplikasi penyakit hipertensi DM ke telinga dalam. Pengobatan optimal hipertens…
Buku Peran Radiofrequency Microneedling pada Skar Akne ini berfokus pada skar atrofi paska akne. Akne vulgaris sendiri menjadi masalah yang dihadapi oleh 80% orang yang berusia 11 hingga 30 tahun dan di antaranya banyak pasien yang mengalami sekuele berupa skar atrofi akne. Lesi akne inflamasi dapat menyebabkan skar yang permanen dan kemungkinan berkaitan dengan keterlambatan penanganan dan kep…
Teknik bedah minimal invasif untuk operasi tumor hipofise melalui rongga hidung dengan kamera endoskopi, kerjasama dokter spesialis THT dan dokter spesialis Bedah Saraf. Menggunakan sayatan kecil di bagian sekat hidung dan menyebabkan sedikit gangguan pada jaringan hidung. Doker spesialis THT bekerja melalui lubang hidung dengan kamera kecil dan cahaya yang disebut endoskop. Membuka septum hid…